PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN REWARD TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT DAN INTENT TO QUIT (Studi Kasus : PT.Sang Hyang Seri (Persero) Regional IV Tanjung Morawa)

Authors

  • Wirda Lilia Program Magister Manajemen Fakultas Ekonomi. UISU, Medan Author

Keywords:

karakteristik pekerjaan, reward, employee engagement, intent to quit

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap
employee engagement di PT. Sang Hyang Seri (Persero), untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
reward terhadap employee engagement yang ada di PT. Sang Hyang Seri (Persero), untuk mengetahui dan
menganalisis pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap intent to quit karyawan di PT. Sang Hyang Seri
(Persero), untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh karakteristik pekerjaan terhadap intent to quit
karyawan di PT. Sang Hyang Seri (Persero). Faktor – faktor yang diuji dalam penelitian yaitu
karakteristik pekerjaan, reward, employee engagement, intent to quit, dan sampel dari penelitian ini
menggunakan 43 sampel dari PT.Sang Hyang Seri (Persero) Regional IV yang diambil dengan metode
sampling jenuh. Faktor – faktor tersebut kemudian diuji dengan menggunakan regresi Liniear Berganda
pada tingkat signifikasi 95 persen. Hasil penelitian mengidentifikasi bahwa variabel karakteristik
karyawan tidak berpengaruh terhadap employee engagement, variabel reward berpengaruh terhadap
employee engagement, variabel karakteristik karyawan berpengaruh terhadap intent to quit karyawan,
variabel reward tidak berpengaruh terhadap intent to quit karyawan, variabel employee engagement
berpengaruh terhadap intent to quit karyawan

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-03-11

Issue

Section

Articles